News - Kata sambutan pernikahan singkat menjadi salah satu rangkaian acara pernikahan yang biasa dilakukan. Pidato pernikahan dilakukan sebelum akad nikah, dimulai dari pemberian seserahan keluarga pengantin pria, yang diikuti kata sambutan dari kedua belah pihak.

Pidato nasehat pernikahan biasa diberikan oleh kepala keluarga dari mempelai laki-laki dan perempuan. Namun, tidak jarang pula pidato sambutan pernikahan diwakilkan oleh orang lain yang dituakan, atau tokoh masyarakat untuk mewakili orang tua.

Sambutan dan doa resepsi pernikahan yang diberikan pun umumnya berupa ucapan terima kasih, hingga wejangan untuk calon pengantin yang akan melakukan akad nikah. Hal ini dilakukan untuk memberi nasehat dalam menjalani rumah tangga.

Berikut ini akan diberikan 9 referensi contoh kata sambutan pernikahan singkat, terdiri dari 3 contoh kata sambutan pernikahan mempelai pria singkat, 3 contoh kata sambutan pernikahan dari mempelai wanita, dan 3 contoh sambutan pernikahan mewakili keluarga.