News - Selebgram Cut Intan Nabila viral di media sosial usai menyebarkan video bukti sang suami melakukan kekerasan dalam rumah tangga (KDRT). Menyusul video viral itu, banyak orang mulai menyoroti sosok Cut Intan Nabila selebgram yang viralkan KDRT suami.
Video CCTV bukti KDRT suami Cut Intan Nabila ia sebarkan melalui Instagram pribadinya @Cut.intannabila, pada Selasa (13/8/2024). Berdasarkan video tersebut, Intan mendapatkan kekerasan dari sang suami saat bersama bayinya di kamar.
Video menunjukkan suami Intan, yaitu Armor Toreador memukuli Intan berkali-kali di bagian kepala. Ia juga menjambak rambut sang istri, lalu mendorong kepalanya ke kasur.
Armor terus melakukan aksinya meskipun Intan sudah berteriak-teriak dan menangis kesakitan. Di akhir video, Armor bahkan tampak akan mencekik Intan di atas kasur.
Hal yang membuat miris banyak warganet, aksi KDRT Armor ia lakukan di atas kasur tempat bayi mereka yang baru berusia dua minggu tidur. Bahkan berdasarkan video, kaki Armor sempat menendang bayi mereka yang tidur di sudut kasur.
Menurut Intan, aksi KDRT Armor bukan pertama kalinya terjadi. Melalui unggahannya, Intan menyebut bahwa Armor sudah kerap main tangan terhadapnya hingga berselingkuh, bahkan dengan temannya sendiri.
"Sudah berkali-kali saya maafkan, tapi tak pernah terbuka hatinya, ternyata benar, perselingkuhan dan KDRT tidak akan pernah berubah," tulis Intan.
Unggahannya itu lantas mendapat beragam respons dari warganet, serta rekan sesama selebgram. Beberapa warganet bahkan mendesak Komisi Perlindungan Anak Indonesia (KPAI) dan Komnas Perempuan untuk melindungi Intan.
Terkini Lainnya
Biodata Selebgram Cut Intan Nabila
Artikel Terkait
Profil Pangeran Hisahito Calon Pewaris Kekaisaran Jepang Termuda
Siapa Yasmin Nur yang Hebohkan Sosmed & Apa Saja Kontroversinya?
Profil Band Soegi Bornean yang Populerkan Asmalibrasi
Profil Puput Novel, Jejak Karier, dan Penyebab Meninggal
Populer
Kisah Kiai Cokro, Tongkat Pusaka Pangeran Diponegoro
Konsistensi Ivan Ubah Limbah Kaca Jadi Karya Seni yang Mendunia
Anggota DPRD Termuda Rizki Iskandar Dicibir karena Bolos Kuliah
Curhat Sara Ditegur Gerindra saat Undang Tokoh dari Parpol Lain
ACE Hardware Pamit dari Indonesia, Pastikan Tak Ada PHK
Utak-Atik Menyunat Anggaran Pendidikan dari APBN, Biar Apa?
TikToker Raup Cuan dari Panggung Live Streaming BKT Duren Sawit
Dua WNA Dideportasi usai Ikut Demo Ojek Online di Jakarta
Flash News
PON XXI Dimulai, Polri Kerahkan Ribuan Personel untuk Pengamanan
Layanan E-Materai Normal Jelang Penutupan Pendaftaran CPNS
701 Peziarah NTT Ikut Misa Paus Fransiskus di Timor Leste
Ombudsman Minta Pemerintah Beri Penjelasan soal E-Materai Error
JCW: APBD Rentan Disalahgunakan Petahana dalam Pilkada
Pembangunan Bandara IKN Ditargetkan Rampung pada Desember 2024
Menag Sebut Pagelaran MTQ Bukan Hanya Milik Umat Islam
Jokowi Sebut Media Massa Arus Utama Mulai Terdesak Medsos
Jokowi Bicara Moral saat Buka Acara MTQ Nasional di Samarinda
Josh Brownhill Calon Pemain Malaysia: Lebih Mahal dari Hilgers?
Kapan Mees Hilgers & Eliano Reijnders Debut di Timnas Indonesia?
Profil Pangeran Hisahito Calon Pewaris Kekaisaran Jepang Termuda
Siapa Yasmin Nur yang Hebohkan Sosmed & Apa Saja Kontroversinya?
Prediksi Bahrain vs Jepang WCQ 2026: Berapa Gol, Samurai Biru?
Profil Band Soegi Bornean yang Populerkan Asmalibrasi