News - Film Joker telah tayang di bioskop Indonesia sejak Rabu (2/10/2019) kemarin. Karakter antihero milik DC Comics ini dikenal sebagai salah satu musuh utama Batman. Sejarah penciptaan karakter Joker muncul berbarengan dengan kelahiran komik superhero berkostum kelelawar itu.
Dalam film layar lebar yang baru saja dirilis, Joker yang disutradarai Todd Phillips berbeda dengan karakter dalam versi komik. “Kami tidak mengikuti apapun dari buku komik, yang mana akan membuat banyak orang marah,” tandas Phillips dikutip dari Empire.
Phillips menambahkan, Joker dalam film yang digarapnya lebih membahas tentang asal-usul penjahat eksentrik itu. “Kami hanya menulis versi kami sendiri terkait Joker berasal. Itu adalah hal yang menarik untukku. Kami bahkan tidak mengerjakan Joker, namun ceritanya tentang kemunculan Joker,” bebernya.
Sutradara yang pernah membesut The Hangover dan Project X ini mantap menunjuk Joaquin Phoenix untuk memerankan karakter Joker yang bernama asli Arthur Fleck. Menurut Phillips, Phoenix adalah orang yang paling tepat menjadi Fleck alias Joker.
“Aku akan lakukan apa pun bersama Joaquin Phoenix, setiap hari dalam seminggu. Tidak ada yang seperti dia," tegas sutradara kelahiran New York, Amerika Serikat, ini.
Film Joker diproduksi oleh DC Films, bekerjasama dengan Village Roadshow Pictures, Bron Studios, dan Joint Effort. Dirilis pertamakali pada 31 Agustus 2019 di Venice Film Festival yang merupakan festival film tertua di dunia, film ini menghabiskan dana hingga mencapai 55 juta dolar AS.
Terkini Lainnya
Psikopat Keras Kepala
Sengketa Kelahiran Joker
Artikel Terkait
Jadwal Rilis Joker 2, Oktober 2024: Ada Lady Gaga & Joaquin Phoenix
Bagaimana Covid-19 Mengubah Wajah Film Horor Dunia?
Georges Melies Merana di Masa Tua Gara-gara Pembajakan Film
Joker, Film yang Banyak Ditonton Warga Inggris di Rumah Selama 2020
Populer
Itjen Kemenkeu Diperiksa Terkait Pertemuan Alex dan Eko Darmanto
Deretan Artis Jadi Anggota DPR RI & DPD RI Periode 2024-2029
Rizieq Shihab Gugat Jokowi, Istana: Jangan Mencari Sensasi
Ramai Manusia Silver di Jogja yang Pendapatannya Melebihi PNS
Menjaga Asa di Bongsuwung: Perjuangan Warga Mempertahankan Rumah
Pemilik Brandoville yang Diduga Siksa Karyawan Kabur ke Hongkong
Dewan Kesenian yang Ideal, Jelang Kementerian Kebudayaan
Mahasiswa Petra Christian University Surabaya Diduga Bunuh Diri
Flash News
TNI Tunggu Arahan Kemenlu Bantu Evakuasi WNI di Lebanon
Mirip Program RK, Pramono Mau Buat Hunian di Kantor Pemerintahan
Kominfo & Platform Digital Komitmen Sikat Hoaks di Pilkada 2024
Alat Kelengkapan Dewan Belum Terbentuk, Anggota DPR Menganggur
Bertemu FBR, Pramono Janji Buat Perda Pelestarian Budaya Betawi
Warga Bisa Ikuti Parade 1.059 Alutsista HUT TNI di Monas Lusa
Sidang Perdana Rizieq vs Jokowi Digelar 8 Oktober 2024
Menlu RI: Israel Ubah Narasi Perjuangan Palestina Jadi Negatif
Sekjen Gerindra Ahmad Muzani Dilantik sebagai Ketua MPR
Alasan Pengucapan Sumpah Pimpinan DPRD DKI Ditunda 4 Oktober
Iran akan Serang Israel Lebih Keras bila Membalas
AHY Jamin Ibas Bisa Kawal Isu Kebangsaan di MPR RI
PBB Kutuk Serangan Ratusan Rudal Iran ke Israel
Jokowi Janji Bisiki Prabowo agar Bagi-Bagi Beras Dilanjutkan
KPK: Awang Faroek dan Rudy Ong Minta Jadwal Ulang Pemeriksaannya