News - Air liur berlebihan sering kali menjadi masalah yang mengganggu aktivitas sehari-hari. Produksi air liur yang berlebih tidak hanya menyebabkan ketidaknyamanan, tetapi juga bisa menjadi tanda adanya gangguan kesehatan.
Kondisi ini dapat terjadi karena berbagai faktor, mulai dari masalah sistem pencernaan hingga efek samping obat-obatan tertentu. Mengenali penyebab air liur berlebihan merupakan langkah pertama agar dapat menemukan solusi efektif.
Berkaitan dengan hal tersebut, artikel ini akan membahas penyebab dan cara mengatasi air liur berlebihan.
Penyebab Air Liur Berlebihan
Air liur berlebihan atau hipersalivasi dapat disebabkan oleh beberapa faktor dan cenderung tidak tunggal. Lalu, apa penyebab air liur berlebihan? Dilansir Healthline dan Cleveland Clinic, berikut sejumlah penyebab air liur berlebihan.
1. Produksi air liur yang berlebihan
Pada dasarnya, masalah air liur berlebihan berkaitan erat dengan produksi yang tinggi. Selain itu, kesulitan menelan atau membersihkan air liur dari mulut juga dapat menjadi faktor yang memperparah masalah air liur berlebihan.Masalah ini juga terkait dengan kesulitan menutup mulut, lidah yang membesar, masalah dengan mobilitas lidah, ketidakselarasan gigi, serta sumbatan hidung yang mengganggu fungsi normal mulut.
2. Makanan dan minuman tertentu
Beberapa makanan dan minuman, seperti buah jeruk yang asam, dapat meningkatkan produksi air liur. Selain itu, konsumsi makanan manis juga sering dikaitkan dengan peningkatan produksi air liur.3. Usia
Pada bayi baru lahir dan anak-anak hingga usia dua tahun, produksi air liur berlebihan merupakan hal yang normal. Puncak produksi air liur biasanya terjadi antara usia tiga hingga enam bulan, dan gejalanya seringkali memburuk saat bayi mengalami masa tumbuh gigi.4. Masalah gigi dan infeksi
Masalah gigi, seperti infeksi dan peradangan di mulut, juga dapat menyebabkan produksi air liur berlebihan. Beberapa infeksi ini termasuk radang tenggorokan, mononukleosis, infeksi sinus, tonsilitis, dan abses peritonsil.5. Kondisi neurologis
Berbagai kondisi neurologis dapat menyebabkan hipersalivasi. Hal ini termasuk cerebral palsy, kelumpuhan otak, penyakit parkinson, sklerosis lateral amiotrofik (ALS), multiple sclerosis (MS), down syndrome, autisme, dan stroke.6. Kondisi medis lainnya
Kondisi medis tertentu juga dapat memicu produksi air liur berlebihan. Di antaranya termasuk alergi, GERD, adenoid bengkak, keracunan pestisida, digigit serangga atau ular tertentu, efek samping kehamilan, serta penggunaan obat tertentu.Terkini Lainnya
Penyebab Air Liur Berlebihan
1. Produksi air liur yang berlebihan
2. Makanan dan minuman tertentu
3. Usia
4. Masalah gigi dan infeksi
5. Kondisi neurologis
6. Kondisi medis lainnya
Cara Mengatasi Air Liur Berlebihan
1. Terapi motorik
2. Terapi alat bantu mulut
3. Pengobatan
4. Terapi radiasi
5. Menjaga kesehatan mulut dan gigi
6. Mengunyah permen karet
7. Operasi
Artikel Terkait
11 Manfaat Zumba untuk Kesehatan Tubuh, Bikin Kulit Kencang?
Cara Pindah BPJS Mandiri ke PBI secara Online, Apakah Bisa?
Apa Penyebab Diabetes di Usia Muda? Ketahui Gejala Awalnya
Urutan Mandi yang Benar agar Tubuh Bersih dan Sehat
Populer
Anggaran Rp50 M Badan Haji & Umrah Hilang, DPR: Dicopet Siapa?
Kemenhub Panggil Bos Air Minum Imbas Kecelakaan di GT Ciawi
Nelangsa Warga Perumahan Tambun Bekasi, Tergusur Meski Punya SHM
Hemat Anggaran Pemerintah Timbulkan Risiko PHK di Bisnis MICE
Beda dengan Pertambangan, Pengeboran Panas Bumi Ramah Lingkungan
PPK BTP Jateng Akui Terima Suap Rp30,6 M & Bagi Uang ke Atasan
Kasus eFishery & Dampak Berantai ke Industri Perikanan Nasional
Trump Tutup USAID usai Elon Musk Tak Diberikan Informasi Rahasia
Flash News
Pegawai Gadungan KPK Palsukan Sprindik Incar Eks Bupati Rote
Pemerintah akan Tempatkan Atase Hukum di KBRI Seoul
Tes DNA 2 Korban Tewas Kecelakaan GT Ciawi Butuh Waktu Sepekan
Prabowo Singgung Reshuffle, Dasco: Warning agar Menteri Evaluasi
KKP Periksa 5 Kades Terkait HGB Pagar Laut Tangerang
MA Tolak Kasasi Ayah Pembunuh 4 Anaknya, Tetap Dihukum Mati
KPK Serahkan Proses Hukum Pegawai Gadungan ke Polres Jakpus
BPJPH Ungkap Seluruh Kosmetik Wajib Halal Mulai Oktober 2026
Dirut PT KTM Ditahan karena Ikut Minta Persetujuan Impor Gula
Prabowo Kenang NU era Gus Dur Kerap Lindungi Kelompok Minoritas
Prabowo Beri Sinyal Kasih Gelar Pahlawan pada Tokoh NU di 2025
Pramono Akan Bangun Giant Mangrove Wall di Pesisir Jakarta
Prabowo Ancam Anak Buah Langgar Hukum: yang Dablek, Saya Tindak
Pramono Akan Gunakan Dana Zakat dalam Program Pemutihan Ijazah
Pemerintah Cegah Penyelundupan Barang Capai Rp480,7 M di 2025