News - Kyuhyun Super Junior (SUJU) telah merilis mini album dengan lagu baru berjudul "Love Story" pada 25 Januari 2022 lalu di YouTube.
"Love Story" merupakan salah satu dari proyek empat musim milik Kyuhyun yang sudah dirilis sejak 2020. Sebelumnya, Kyuhyun telah merilis 3 musik video (MV) untuk 3 lagu sebelumnya, yaitu "Coffee", "Together", dan "Moving On".
Selain itu, Kyuhyun juga merilis video proyek video berdurasi 15 menit sebagai perayaan untuk merilis lagu "Love Story" pada 28 Januari 2022, demikian seperti dikutip laman resmi SM Entertainment.
"Love Story" versi drama ini merupakan versi kronologis dari video musik "Coffee", "Together", dan "Moving On", yang dirilis sebagai proyek empat musim Kyuhyun. Video itu dibintangi oleh aktor Gong Myung dan Chae Soobin.
Dengan lagu manis Kyuhyun sebagai latar belakang video, kisah pertemuan dan perpisahan Gong Myung dan Chae Soobin terungkap seperti sebuah drama.
Video itu menceritakan saat Do Jin (Gong Myung) dan Hae Joo (Chae Soobin) bertemu untuk pertama kalinya di sekolah menengah dan mulai berkencan.
Saat mereka menjadi dewasa, mereka berjuang karena mereka tidak dapat memahami situasi yang berbeda satu sama lain.
Sementara, berikut ini adalah lirik lagu "Love Story" oleh Kyuhyun Super Junior, beserta terjemahannya dalam bahasa Inggris.
Lirik Lagu "Love Story"
Lami jogeumsshik chagaweojil ttae
Honja geonneun ge oneulttara
Nunmuri naneyo
Aju oraedwen soseoreul kkeonaeeo
Cheoeumbuteo dashi ilkeo bon yaegiga
Wae dareuge neukkyeojineunji
Ttaemudeun cheot jangeul neomgyeo
Gojeon soge juingong geudeulcheoreom
Uri gieokeul dashi sseo bolkka hae
Teukbyeolhal geot eopteon
Sasohan neoye haruwa
Dwicheogideon gin bamdo
Modeun ge sarangieottan geol
Nalkeun yeonaesoseore
Gajang cheot peijie
Neoye ireumeul billyeo sseun
Nunmuri nadorok areumdaweotteon
Na neoman saranghaesseotteon
Oraedwen yaegireul dashi kkeonaeeo
Bameun jogeumsshik gireojineunde
Ajik nae ane salgo itteon
Shiganeun yeojeonhae
Jageun meonji ssain naye chaeksange
Han jul han jul sseo naeryeoganeun yaegiga
Neoegedo ilkhyeojilleunji
Gugyeojin gieogeul kkeonae
Ijen jogeum baraen neoye sajindo
Ajik yeojeonhi yeoninin deuthande
Jogeumsshik deo gireojin jeonyeok geurimjaedo
Balgeoreumi meomchuge haneun geon
Neoppunieottan geol
Nalkeun yeonaesoseore
Gajang cheot peijie
Neoye ireumeul billyeo sseun
Nunmuri nadorok areumdaweotteon
Na neoman saranghaesseotteon
Oraedwen yaegireul dashi kkeonaeeo
Neoye ireumdo geu eolguldo
Sseulsseulhi neukkyeojiji antorok
Nan gieokhalge nae ane
Beolsseo majimak jange
Kkeujeogineun geu ireum
Nalkeun yeonaesoseore
Gajang cheot peijie
Neoye ireumeul billyeo sseun
Nunmuri nadorok tto pyeongbeomhaetteon
Na neoman hanaman saranghaesseotteon
Oraedwen yaegireul dashi kkeonaeeo
Terjemahan Bahasa Inggris
When the night is getting colder little by little
Strangely today, walking alone
Makes me cry
I take out a very old novel
And the story I read again from the beginning
Why does it feel so different?
I turn the rusty first page
Like the lead characters in a classic novel
I’m trying to rewrite our memory
Having nothing special
Your simple day
And even the long night I couldn’t sleep well
Everything was love
In the old love story
The first page
Whеre I used your name
Which was too bеautiful that it made me cry
Where I only loved you
I bring out the old story
The night is geting longer little by little
Still living in my heart
The time hasn't changed
On my dusty desk
The story I write line by line
I am not sure if it will be read by you
I take out the wrinkled memory
Your photo which is little faded now
We still seem to be together
Even with the elongated shadow of the evening
What stopped me was
Only you
In the old love story
The first page
Where I used your name
Which was too beautiful that it made me cry
Where I only loved you
I bring out the old story
Your face and your name
Not to feel lonely
I’ll remember it in my heart
Already on the last page
The name I scribble
In the old love story
The first page
Where I used your name
Which was too ordinary that it made me cry
Where I only loved you
I bring out the old story
Terkini Lainnya
Lirik Lagu "Love Story"
Terjemahan Bahasa Inggris
Artikel Terkait
Lirik dan Not Lagu Jasamu Guru Ciptaan M Isfanhari untuk HGN
Lirik Lagu "Heart on the Window" Jin BTS Ft Wendy dan Terjemahan
Lirik Number One Girl Rose BLACKPINK Terungkap, Ini Bocorannya
Populer
Usaha Panjang Untuk Menjaga Sang Ibu Lautan
Hujan Pungutan di 2025: Kredit Terancam, Rakyat Makan Tabungan
Ummi Wahyuni Dicopot DKPP, Pleno Pilgub Jabar Dipimpin Plt KPU
Eksplorasi Emas Putih di Nusantara, Logam Berharga yang Terbuang
Grab Siap Beri Data Mitra Pengemudinya untuk Didata Pemerintah
Rawan Konflik Kepentingan Polisi Bentuk Gugus Ketahanan Pangan
RIDO Pastikan Maju ke MK Gugat Hasil Pilkada Jakarta 2024
Nestapa Ojol: Tersisih dari BBM Subsidi, Status Kerja Tak Pasti
Flash News
Lalu Lintas selama Libur Nataru 2024/2025 Diatur Melalui SKB
Agung Laksono akan Bawa Hasil Munas PMI Tandingan ke Kemenkumham
Siti Fauziah, Perempuan Pertama Dilantik Jadi Sekjen MPR
Polisi Penembak Siswa SMK di Semarang Jalani Sidang Etik
Pemerintah akan Kembangkan Inovasi E-Budgeting & E-Procurement
Nawawi: Kebenaran LHKPN Memprihatinkan, Ada Indikasi Terima Suap
Fitroh Janji Tuntaskan Perkara Korupsi yang Disorot Masyarakat
Hakordia 2024, Korupsi Menghambat Pembangunan & Merusak Keadilan
Anis Matta Terpilih Jadi Ketum Partai Gelora 2024-2029
Kemlu: Ada Peluru Nyasar Tembus Ruang Rapat KBRI Damaskus
Budi Gunawan Wakili Presiden Prabowo Hadiri Hakordia 2024
Kompolnas Akui Masih Ada Anggota Polri Lakukan Korupsi
PCO Tinjau Uji Coba Makan Bergizi Gratis 3.018 Siswa di Bogor
Wamen Diana Kerahkan Penanganan untuk Bencana di Sukabumi
KPAI Awasi Kasus Balita Meninggal Diduga Diperkosa Ayah Kandung