News - Pejabat Gubernur DKI Jakarta, Heru Budi Hartono, menilai Jakarta punya peranan penting sebagai pusat kegiatan ekonomi nasional. Menanggapi itu, dia menyebut pertumbuhan ekonomi Jakarta pada triwulan II 2024 meningkat dibanding di tahun sebelumnya.
“Pertumbuhan ekonomi pada triwulan II mencatat pertumbuhan positif 4,9 persen dibanding periode yang sama di tahun sebelumnya, dan mengalami pertumbuhan sebesar 1,38 persen jika dibandingkan pada triwulan I pada 2024,” ujar Heru dalam sambutannya pada acara Jakarta Investment Festival (JIF) Summit 2024, di Jakarta, Jumat (6/9/2024).
Lebih lanjut Heru mengatakan, dalam kurun waktu dua tahun, Jakarta dapat menjaga inflasi dengan rata-rata di bawah beberapa tahun sebelumnya. Hal ini berkat kepercayaan yang diberikan para investor kepada Jakarta sehingga masih terus melakukan investasi.
“Jumlah realisasi investasi kumulatif PMA dan PMDN Provinsi DKI Jakarta pada periode triwulan II tahun 2024 sebesar Rp62 triliun atau 14,2 persen terhadap capaian realisasi penamat modal asuransi,” ujarnya.
Heru juga menyebut kontribusi Jakarta terhadap perekonomian Indonesia mencapai 16,54 persen. Jakarta akan tetap berkomitmen untuk memperkuat perannya sebagai kota global yang menjadi pusat pertumbuhan ekonomi di kawasan Asia Tenggara.
Heru menambahkan, untuk mewujudkan hal tersebut, Jakarta memerlukan pembangunan infrastruktur yang membutuhkan anggaran senilai kurang lebih Rp600 triliun. Maka dari itu, butuhnya melakukan investasi dari dalam dan luar negeri untuk membantu pendanaan pembangunan DKI Jakarta.
“Namun, kemampuan fiskal daerah hanya mencapai kurang lebih Rp80 triliun di setiap tahunnya,” terangnya.
Terkini Lainnya
Artikel Terkait
Saran SBY agar Ekonomi Indonesia Tumbuh Positif di Masa Depan
Calon Kelas Menengah di 2023 53,4%, Ekonomi Indonesia Rentan
Mewaspadai Penurunan Kembali Indeks Harga Saham Nasional
Penyebab Ekonomi RI Cuma Tumbuh 5,05 Persen di Kuartal II-2024
Populer
Kisah Kiai Cokro, Tongkat Pusaka Pangeran Diponegoro
Konsistensi Ivan Ubah Limbah Kaca Jadi Karya Seni yang Mendunia
Curhat Sara Ditegur Gerindra saat Undang Tokoh dari Parpol Lain
Beda Antara JakLingko dan Mikrotrans dalam Transportasi Jakarta
ACE Hardware Pamit dari Indonesia, Pastikan Tak Ada PHK
Anggota DPRD Termuda Rizki Iskandar Dicibir karena Bolos Kuliah
OJK Pastikan Peserta Bisa Terima Dana Pensiun Secara Bulanan
Dua WNA Dideportasi usai Ikut Demo Ojek Online di Jakarta
Flash News
Jokowi Sebut Media Massa Arus Utama Mulai Terdesak Medsos
Jokowi Bicara Moral saat Buka Acara MTQ Nasional di Samarinda
Curhat Sara Ditegur Gerindra saat Undang Tokoh dari Parpol Lain
Gerindra Sebut Prabowo Masih Susun Kabinet Jelang Pelantikan
Pramono-Rano Prediksi Indonesia Menang Tipis Atas Australia
OJK Pastikan Peserta Bisa Terima Dana Pensiun Secara Bulanan
34 Nakes TNI Tambah Kekuatan Bantu Misi Kemanusiaan di Palestina
Jokowi Diminta Pertimbangkan Heru Budi Lanjutkan Pj Gubernur DKI
Pramono-Rano akan Lanjutkan Sowan ke Anies, Ahok, dan Heru Budi
Profil Jean Patry, Bintang Prancis di Skuad Bhayangkara Presisi
Prediksi Prancis vs Belgia UNL 2024: Jangan Tumpul Mbappe!
Jadwal Siaran Langsung Hong Kong Open 2024 Live TV Mulai Kapan?
Live Streaming WSBK Prancis 2024 Race 2 & Update Klasemen
Link Live Streaming MotoGP San Marino 2024 & Update Klasemen
Prediksi Italia vs Israel UNL 2024: Sapu Bersih, Azzurri!