News - Bagi Anda yang sedang menantikan kelahiran anak perempuan, tentu sudah mulai sibuk mencari berbagai referensi untuk memberi nama bayi perempuan Anda.

Nama bukanlah hal sepele, karena nama adalah doa. Nama juga akan menjadi identitas anak perempuan Anda seumur hidup.

Bila Anda masih kesulitan menemukan nama anak perempuan yang membawa energi positif, serta sarat makna, maka artikel ini tepat untuk Anda ikuti.

Berikut ini adalah 300+ nama bayi perempuan yang cantik dan penuh makna:

Nama Bayi Perempuan Huruf A

Ini adalah daftar nama anak perempuan diawali huruf A:

1. A’lia: luar biasa

2. Aadilah: yang adil, yang jujur

3. Aadhya: kekuatan pertama

4. Aahil: pemimpin, kaisar

5. Aakifah: yang fokus, yang khusyuk

6. Alimah: yang berilmu, yang berpengetahuan

7. Aamirah: yang memimpin, yang kaisar

8. Aanisah: teman, sahabat

9. Aara: doa, permohonan

10. Aarifah: yang pemberani, yang tegar

11. Aashirah: yang berkah, yang beruntung

12. Aasiyah: yang kuat, yang tangguh

13. Aatifah: yang ramah, yang lembut

14. Atikah: yang baik, yang suka membantu

15. Azimah: yang teguh, yang kuat

17. Azizah: yang dihormati, yang mulia

18. Abia: hebat

19. Abida: penyembah

20. Abigail: kekuatan

Nama Bayi Perempuan Huruf B

Berikut adalah daftar nama anak perempuan diawali huruf B:

1. Belcia: cantik

2. Bella: cantik

3. Bambi: perempuan

4. Bashemath: harum

5. Barbara: orang asing

6. Barru: pilihan Tuhan

7. Beryl: perhiasan

8. Batya: anak perempuan dari dewa

9. Baylee: pemegang hukum

10. Beata: diberkati

11. Becca: mengelilingi

12. Bernice: membawa kemenangan

13. Bethany: desa bunda maria

14. Bithiah: putri Yehuwa

15. Brea: bukit

16. Brielle: sebutan Tuhan

17. Britta: kekuatan

18. Bexley: pohon kotak dan pembukaan hutan

19. Belinda: kekuatan

20. Belva: pemandangan indah

Nama Bayi Perempuan Huruf C

Ini adalah daftar nama anak perempuan diawali huruf C:

1. Cahaya: kilau yang menerangi

2. Caitlyn: murni dan suci

3. Cala: indah

4. Calandra: tawa riang

5. Calev: diberkati

6. Calianna: putri

7. Calinda: matahari

8. Calista: tercantik

9. Callula: gadis kecil cantik

10. Camia: lagu

11. Camilla: pemimpin muda

12. Cana: semangat, perhatian

13. Candace: pintar

14. Caralyn: teman

15. Carla: prajurit

16. Carlissa: gadis kecil yang suci

17. Caroline: kuat

18. Cassandra: bersinar di antara manusia

19. Catalina: suci dan murni

20. Catherine: suci

Nama Bayi Perempuan Huruf D

Ini adalah daftar nama anak perempuan diawali huruf D:

1. Daisy: bunga Daisy

2. Dakota: teman

3. Damaris: seorang gadis

4. Dananir: paling cantik

5. Danera: pengetahuan

6. Danica: bintang pagi

7. Dara: bintang

8. Daralis: terkasih atau paling dicintai

9. Dariann: hadiah

10. Darla: sayang dan cinta

11. Darlene: sayang dan cinta

12. Davina: penyemangat

13. Deborah: manis, lebah

14. Desiree: yang diinginkan

15. Diana: dewi Bulan

16. Dibi: emas

17. Dina: hikmat

18. Dolores: kesakitan

19. Donna: perempuan

20. Dooriya: bersinar

Nama Bayi Perempuan Huruf E

Ini adalah daftar nama anak perempuan diawali huruf E:

1. Earna: hati yang tulus

2. Eartha: bumi

3. Erika: perkasa

4. Ebba: kekayaan

5. Edee: hadiah yang luar biasa

6. Edeline: kebahagiaan dan baik hati

7. Eden: taman tempat adam dan hawa diciptakan

8. Edeva: hadiah yang luar biasa

9. Edith: hadiah keberuntungan

10. Edlyn: keturunan bangsawan

11. Edmonda: penjaga orang-orang kaya

12. Edolie: kesetiaan

13. Edrea: kekuatan dan keberuntungan

15. Eladaria: mewah

16. Eleanor: penjaga keberuntungan

17. Elfie: peri yang baik hati

18. Endah: cantik

19. Endang: tenang, halus (sebutan putri bangsawan)

20. Evelyn: anak yang diharapkan

Nama Bayi Perempuan Huruf F

Ini adalah daftar nama anak perempuan diawali huruf F:

1. Furat: menyenangkan

2. Flair: semangat

3. Fable: cerita

4. Fae: kepercayaan

5. Filberta: kecerdasan

6. Fern: kasih sayang

7. Ferran: si petualang

8. Fahreta: terkenal

9. Fanha: anak perempuan

10. Fanila: dia yang layak

11. Fawnia: sangat berharga

12. Furada: tunggal

13. Faine: kegembiraan

14. Faira: hutan yang penuh kegembiraan

15. Fala: burung gagak

16. Falicia: kebahagiaan

17. Fairlee: padang rumput

18. Fairley: makhluk hutan

19. Farrah: cantik

20. Felicity: keberuntungan dan kesenangan

Nama Bayi Perempuan Huruf G

Ini adalah daftar nama anak perempuan diawali huruf G:

1. Gabi: Tuhanku kekuatanku

2. Gana: kebun

3. Genaya: suci dan murni

4. Genoa: memuliakan

5. Genessa: permulaan

5. Geela: kebahagiaan abadi

6. Geraldine: bangsawan

7. Ginny: gadis

8. Gazbiyya: cantik dan menyenangkan

9. Gisa: potongan batu

10. Gita: lagu

11. Ghina: lagu

12. Gloretha: kejayaan

13. Godiva: hadiah untuk Tuhan

14. Gadis: anak perempuan yang beranjak dewasa

15. Gemini: nama rasi bintang

16. Gemintang: susunan bintang

17. Geya: irama

18. Gian: sesuatu yang kekal

19. Gizelle: wanita pejuang cerdas

20. Ginella: menawan

21. Guita: alam semesta

Nama Bayi Perempuan Huruf H

Ini adalah daftar nama anak perempuan diawali huruf H:

1. Huraiva: anak kucing

2. Husniyah: cantik

3. Haesel: penglihatan Tuhan

4. Hori: peri

5. Hadeel: manis

6. Hauba: pribadi

7. Hazzafa: anggun

8. Haleigh: pahlawan wanita

9. Hania: anggun, baik hati

10. Hope: harapan

11. Heather: nama bunga

12. Helen: cahaya yang terang

13. Helsa: mengabdi kepada Tuhan

14. Hannah: anugerah

15. Hannele: baik budi

16. Heidi: bangsawan yang baik hati

17. Henessy: anggun

18. Hawa: kehidupan

19. Harum: wangi

20. Hafsa: anak singa

Nama Bayi Perempuan Huruf I

Daftar nama anak perempuan diawali huruf I seperti:

1. Inka: bumi kecil

2. Ira: dewi kristal

3. Indah: cantik

4. Ila: bumi

5. Iva: anugerah

6. Ina: senja

7. Indri: cantik

8. Iswari: terhormat

9. Indira: adil

10. Isha: perempuan pelindung

11. Isyana: kaya

12. Ilana: pohon

13. Irhaa: tenang

14. Iris: pelangi

15. Iffaa: hidup

16. Ivana: kemuliaan Tuhan

17. Ilona: diberkati

18. Isabel: tertuju pada Tuhan

19. Intan: permata

20. Istari: bercita-cita tinggi

Nama Bayi Perempuan Huruf J

Ini adalah daftar nama anak perempuan diawali huruf J:

1. Jennifer: suci dan murni

2. Jolie: cantik dan periang

3. Juli: perempuan bahagia dan cantik

4. Juliana: semangat

5. Jessi: karunia Tuhan yang paling cantik

6. Joanna: Tuhan yang maha pengasih

7. Jocelin: riang gembira

8. Jada: anugerah Tuhan

9. Jesna: taman surga

10. Joiya: pencari

11. Jana: hadiah dari Tuhan

12. Jamilah: indah, cantik

13. Jumanah: mutiara perak

14. Jemima: merpati

15. Jaime: matahari

16. Joyah: kehidupan

17. Jaimin: kemenangan, berhasil

18. Jami: perempuan cantik

19. Jacintha: cantik

20. Jasmine: bunga melati

21. Jamiyah: pertemuan